Powered By Blogger

Sabtu, 10 November 2012

ilmu nahwu


Ilmu Nahwu : Kitab Mutamimmah Jurumiyah

Melihat Isinya Klik Disini : Ilmu Nahwu : mutamimmah_jurumiyah
cover-mutamimmahrev2Kitab lanjutan tentang Ilmu Nahwu untuk mempelajari dasar-dasar tata bahasa arab lengkap. Memahami kaidah-kaidah dhohir kalimat. Sehingga memberi faidah yang sempurna dan bagus, diamnya pendengar atas sesuatu perkataan. Mengatur perubahan akhir kalimat karena berbeda-bedanya huruf yang masuk memerintah kepada kalimat tersebut.
Ilmu ini biasa juga disebut sebagai ibunya ilmu, karena semua pengucapan dan penulisan ilmu yang berkembang, akan diatur oleh ilmu ini dalam menentukan apa, siapa, mengapa, bagaimana, dimana dan kapan status akhir kalimat fi-il, isim dan harafnya.
Memahami Ilmu Nahwu menjadi fardhu ‘ain bagi siapa saja yang akan menerjemahkan dan atau menerangkan Firman Alloh SWT / Kitab Suci Al-Qur’an atau Hadits Nabi SAW penjelasannya. (Af-’al, aqwal atau taqrirot) sesuai dengan yang telah diatur dalam ketentuan yang berhubungan dengannya.
Dengan hal ini tentu menjadi perhatian kepada siapa saja

Tidak ada komentar:

Posting Komentar